Lagu Tak Gendong dari mbah Surip mendadak meledak di pasaran, menggebrak ketatnya prsaingan dunia lagu yang kebanyakan di huni band. Lagu “tak gendong" ini menghiasi ring back tone (RBT) ponsel, Mbah Surip-pencipta dan penyanyi lagu itu- hampir setiap hari muncul di televisi. Dengan lagu itu mbah surib menjadi artis terkenal dan menjadi idola baru. Di balik panggung, semua orang mengajaknya berfoto dan bahkan ingin mengobrol. Lelaki bernama asli Urip Ariyanto ini selalu tampil di depan publik dengan gaya ” rastafarian”, rambut gimbal serta topi, baju, dan celana berwarna bendera Jamaika. Saking meledaknya lagu lagu ini banyak orang mencari download gratis lagu “tak gendong” dari Mbah Surip.Asal tahu, Dengan lagu ”Tak Gendong”, mbah Surip ingin mengatakan bahwa hakikatnya manusia itu selalu hidup bersama. ”Together” Soal rambut gimbal itu, ia memiliki cerita beberapa versi. Versi pertama, ia sebutkan bahwa rambut itu dibuat dengan cara memilin dan memanaskannya pada pelat seng di atas kompor minyak tanah. Versi kedua, tahun 1998 saat ia shooting televisi untuk album perdananya, Ijo Royo-royo, para seniman Ancol mendandaninya supaya tampil beda. Rambutnya disiram cat lalu dipilin dan diikat dengan benang. Sampai kini memang rambutnya masih diikat benang wol. Konon dengan lagu “tak gendong” mbah surib mengantongi royalty $,5 miliar. Dengan penghasilannya itu mbah surip menjadi jutawan. Mbah Surip sudah melahirkan tujuh album, yaitu Ijo Royo-royo, Siti Maelan, Indonesia Satu, Bonek, Barang Baru, Bangun Tidur, dan Tak Gendong.
Download Lagu Tak Gendong Mbah Surip menghiasi ring back tone (RBT) ponsel
Labels: Music Advertise
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment